Cianjurpedia.com – Episode 3 Januari SBS “Running Man” Kim Jong Kook dan HaHa berserta anggota lain berbicara tentang kemenangan baru mereka raih di SBS Entertainment 2020.
Sparta atau Kim Jong Kook membawa pulang Daeasang (Hadiah Utama) untuk pertama kalinya di Entertainment Awards untuk penampilannya di “Running Man” dan “My Ugly Duckling”.
Sementara HaHa membawa pulang Top Excellence Award dalam kategori Show/Variety, dan “Running Man” sebagai acara memenangkan Golden Content Award.
Baca Juga: Larry King Dilarikan ke Rumah Sakit Akibat COVID-19
Di episode kali ini semua anggota terlihat memakai pakaian rapi terutama Jong Kook dengan memakai jaket kukit. Selain itu di episode tersebut tidak terlihat Yoo Jae Suk
Running Man diawali oleh komentar Ji Suk Jin dengan membahas Daesang sambil berkata pada Kim Jong Kook, “Wajahmu menjadi lebih cerah sejak kamu menang,”ujar Suk Jin sambil tersenyum.
Sontak para anggota Running Man memberinya selamat lagi dan mencobanya melemparkannya ke udara,…
Selengkapnya : https://cianjurpedia.pikiran-rakyat.com/showbiz/pr-1031212169/running-man-kim-jong-kook-dan-haha-berbagi-tentang-kemenangannya-di-sbs-entertainment
Source : https://cianjurpedia.pikiran-rakyat.com/showbiz/pr-1031212169/running-man-kim-jong-kook-dan-haha-berbagi-tentang-kemenangannya-di-sbs-entertainment